
Mengabadikan momen qurban bukan sekadar tentang memotret, tapi tentang menyentuh sisi interaksi dan cerita di baliknya.
Lewat pendekatan konseptual, mari belajar menangkap rasa dalam frame yang langsung dimentori oleh seorang Sony Alpha Guru, yaitu kang @dewanirawan , Segera Catat tanggal dan amankan seat kamu Creators!
Conceptual Qurban Moment
In Tamiajeng Trawas
๐
Sabtu, 31 Mei 2025 โข 04.30 - Selesai
๐ Titik Kumpul : PlazaKamera Surabaya
Ruko RMI Blok A Nomer 1-2, Ngagel, Surabaya
๐ฉ 0823-1231-0100 - Mas Dana
๐ธ : 350,000
( Include Transportasi, Meals & Mentoring )
Photo Konsepnya bercerita tentang perjalanan menuju Idhul Adha, atau Hari Raya Qurban.
ada 3 konsep.
1. Konsep Foto bbrp hewan (kambing dan sapi) berada di dalam kandang - Proses jual beli.
2. Anak kecil yang menyeret kambing dengan background Masjid.
3. Rombongan orang-orang berangkat ke masjid dg background view gunung.
Beberapa Portofolio Pemateri :


Include : Sharing Session di Arayanna hotel & resort, Trawas